
ASITA Travel Fair
Association for The Indonesian Tours & Travel Agencies (ASITA) adalah organisasi yang menghimpun para pemilik usaha perjalanan baik Biro Perjalanan Wisata maupun Agen Perjalanan Wisata baik konvensional maupun syariah.
ASITA didirikan pada tahun 1971 dengan tujuan untuk meningkatkan citra pariwisata Indonesia dan peran para anggota sebagai pelaku utama pariwisata nasional yang berdaya saing global.
Kepengurusan ASITA terdiri...